Selasa, 28 April 2015

CERITAKU

dari setiap angan, cita dan tujuan yang ku punya satu persatu sudah ku dapatkan dengan semua keyakinan yang ku punya. namun saat ini aku mulai bimbang dengan apa yang akan ku hadapi kedepannya. akankah semua keinginanku akan terwujud seperti yang sudah-sudah...? dari dulu hingga waktu lalu yang tak bisa ku ingat kapan tepatnya, aku masih berdiri atas kaki dan jiwaku. aku masih bertahan atas keyakinan yang ku pegang selama bertahun-tahun. selama itu pula aku tidak perduli apakah aku terisolasi dari dunia sekitar dan teman-temanku,  yang aku tahu aku punya dunia dan tujuan sendiri. seiringnya waktu berjalan ternyata ada yang mampu mengubah duniaku 180 derajat kearah yang berlawanan denganku selama itu. dan sejuah itu terjadi sampai saat ini aku masih bingung dengan yang ku jalani , benarkah diriku saat ini masih sama dengan aku yang dulu...?

Tidak ada komentar:

Posting Komentar

Semoga Bermanfaat. Saya Tunggu kritik Dan sarannya. terimah kasih..